| Minggu, 24 November 2024

Kamis, 6 Januari, 2022 | 609 dibaca | 0 dikomentari | 0 dibagi

PT RMK Energy

PT RMK Energy membuka lowongan posisi:

 

SPV Safety (Penempatan: Musi)

Kriteria:

  • Memiliki sertifikasi minimal POP (Pengawas Operasional Pertama)
  • Memiliki sertifikasi ahli AK3 Umum
  • Memiliki pengalaman kerja di bidang dan posisi yang sama minimal 5 tahun
  • Memiliki skill komunikasi yang baik dan cakap dalam lisan, email dan dokumen
  • Bersedia untuk Penempatan di seluruh site PT. RMK Group

Job Description:

  • Bertugas membuat program kerja dan budget K3 serta rencana penerapannya
  • Menjadi pemimpin sekaligus support dalam SHE training dan coaching pada semua level karyawan
  • Bertanggung jawab langsung kepada Site Manager dan KTT untuk implementasi sistem manajemen K3LH
  • Koordinasi dengan All Dept Head dan berpartisipasi secara kontinu dalam penyusunan / aktivitas risk assessment, audit, meeting, investigasi dan pelatihan
  • Mengawasi pelaksanaan P2H
  • Melakukan evaluasi sarana K3
  • Membuat laporan statistik bulanan
  • Memastikan program rekalamasi berjalan sesuai target
  • Melakukan sosialisasi program K3
  • Mengusulkan dan mengatur pelatihan bagi bawahan

 

Legal Officer (Muara Enim, Jakarta)

Kriteria:

  • Rajin, rapi dan teliti
  • Usia min 30 tahun
  • Mampu bekerja secara individu atau tim
  • Memiliki pengalaman terkait Legal min 3 tahun
  • Memiliki pengalaman di posisi yang sama min 3 tahun
  • Memiliki pengalaman di bidang pertambangan

 

Administrasi Plant (Jakarta)

Kriteria:

  1. Berpengalaman minimal 0 -2 tahun kerja sebagai Admin Warehouse or Plant .
  2. Bisa menggunakan komputer dan menggunakan program MS Office ( Ms. Word, Excel )
  3. Input data Part Number , Harga, SMU , PR dan Stock dari semua lokasi project
  4. Input semua data history maintenance baik daily, weekly dan monthly di record ke dalam system RMK.
  5. Input dan stock take pemakaian spareparts secara reguler di semua warehouse project RMK.
  6. Bersedia dikirim ke lokasi kerja RMK di seluruh Indonesia.


Apabila anda memiliki kriteria yang sesuai, silahkan kirimkan CV ke pudji@rmkenergy.com dengan subject Administrasi Plant.

  • Di iklankan: 2022-01-06 21:01:20 - Standar Waktu Asia Tenggara
  • Berakhir: 2022-01-20 23:59:59 - Standar Waktu Asia Tenggara
BERLANGGANAN LOWONGAN KERJA
Tentang Kami   •   Warta   •   Syarat & Ketentuan   •   Frequently Asked Questions (FAQ)   •   Site Map   •   Testimoni   •   Friend Link
 
 

 

Copyright © 2018. minergynews.com Allrights Reserved. Powered by Cancer Digital Services - Indonesia